Pemkot Tentukan Warna Pakaian Dinas

TOPIK KOTAMOBAGU – Pemkot Kotamobagu mengeluarkan surat edaran terkait penggunaan Pakaian Dinas Harian (PDH), Nomor 003/Setda-KK/017/I/2019. Di dalam edaran tersebut ditegaskan agar Aparatur Sipil Negara (ASN) di Lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu, dilarang menggunakan pakaian dinas yang tidak sesuai, atau dengan sengaja merubah…
Read More...

Perempuan Didorong Kembangkan Produk Rumahan

TOPIK KOTAMOBAGU - Tak hanya laki-laki, soal kesejahteraan, tak lepas dari peran perempuan untuk membantu meningkatkan ekonomi keluarganya. Hal tersebut membuat Pemkot melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kotamobagu harus mendorong kaum perempuan agar kreatif dan mampu mengelola produk rumahan meski dalam skala…
Read More...

Tatong Buka Musrenbang RPJMD 2019 – 2023

TOPIK KOTAMOBAGU — Walikota Kotamobagu, Ir. Hj. Tatong Bara, Kamis (31/1/2019), membuka kegiatan Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) dalam rangka penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Kotamobagu Tahun 2019 – 2023. Walikota dalam sambutannya mengatakan, bahwa pelaksanaan Musrenbang dalam rangka penyusunan…
Read More...

Nayodo: Kesuksesan Pemilu adalah Kesuksesan Semua Pihak

TOPIK KOTAMOBAGU - Wakil Walikota Kotamobagu Nayodo Koerniawan, secara mendadak mendatangi Kantor KPU Kota Kotamobagu, Rabu (30/1/2019). Menurut Wakil Walikota yang juga mantan ketua KPU Kota Kotamobagu tiga periode itu, kedatanganya ke kantor KPU Kotamobagu memang tidak diagendakan sebelumnya. “Kebetulan kami sedang mengecek ruangan-ruangan…
Read More...