Rapat Bersama Gubernur, Bupati Paparkan Hasil Pembangunan Boltim
topikbmr.co,BOLTIM – Bupati Bolaang Mongondow Timur (Boltim) Sehan Landjar SH, menghadiri Rapat Kordinasi dan Evaluasi (Rakorev) hasil pelaksanaan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten/Kota tahun 2018, se-Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Kamis (21/02/2019).
Kegiatan yang digelar di Grand Kawanua Manado ini, dipimpin langsung Oleh…
Read More...
Pembangunan Lapangan Futsal di Gelora Ambang Disorot, Ada Apa?
topikbmr.co KOTAMOBAGU - Pembangunan lapangan Futsal di kompleks Gelora Ambang Kotamobagu tahun 2018 lalu, senilai Rp 878.080.000 dikerjakan oleh CV Prima Sakti diduga ada yang tidak beres.
Proyek bersumber dana Bantuan Keuangan Khusus dari Pemrov Sulut senilai 1 Miliar, dipertanyakan oleh Asosiasi Futsal Kotamobagu (AFK). Pasalnya, kontruksi…
Read More...
Seleksi Paskibraka Diminta Tak Pilih Kasih, Tony : Peserta Coba Main Mata Akan Dicoret
topikbmr.co KOTAMOBAGU – Tahapan seleksi Paskibraka tahun 2019 ini, mulai digelar oleh Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Pemkot Kotamobagu.
Dimana semua SMA dan SMK, se Kota Kotamobagu mempersiapkan Siswa/Siswi guna mengikuti seleksi Paskibraka.
Disisi lain, orang tua pelajar yang mengikuti seleksi meminta kepada panitia seleksi, agar benar…
Read More...
Walikota Hadiri Rakernas dan Launching Gerakan Indonesia Bersih
TopikBMR.com
KOTAMOBAGU—Walikota Kotamobagu, Ir. Hj. Tatong Bara, Kamis (21/2), menghadiri kegiatan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) dan Launching Gerakan Indonesia Bersih, yang yang dilaksanakan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia.
Kegiatan Rakernas dan Launching Gerakan Indonesia Bersih yang dibuka langsung Menteri…
Read More...
Lima Kades Ikut Rakornas Penyelenggaraan Pemerintahan Desa
TopikBMR.com
KOTAMOBAGU - Lima Kepala Desa (Kades) di Kotamobagu menghadiri undangan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas), dalam rangka Penyelenggaraan Pemerintahan Desa tahun 2019 se-Indonesia, yang diselenggarakan Ditjen Bina Pemerintahan Desa, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), di Ecovention Ocean Ecopark Ancol, Jakarta Utara, Rabu…
Read More...
Hadir di Rakornas, Sangadi Bongkudai Sampaikan Ini Kepada Menteri Desa PDTT
TopikBMR. Com BOLTIM - Rapat Koordinasi Nasional diselenggarakan oleh Kementerian Dalam Negeri yang bertajuk Penyelenggaraan Pemerintahan Desa, dihadiri sejumlah kepala Desa di Indonesia, bertempat di Econvention Build Ancol Jakarta, Rabu (20/2/2019).
Rakor yang dihadiri oleh, Presiden Joko Widodo, Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal Dan…
Read More...
Tekan Angka Putus Sekolah, Pemkab Boltim Siap Bayar SPP Mahasiswa
topikbmr.co, BOLTIM- Guna menekan angka putus Sekolah di Kabupaten Bolaang Mongondow Timur, Pemerintah Boltim dibawah kepemimpinan Sehan Landjar dan Rusdi Gumalangit menyediakan program pendidikan bagi masyarakat.
Menurut Sekretaris Daerah (Sekda) Boltim Muhammad Assegaf, Program yang disiapkan berupa studi paket B dan C serta biaya bagi…
Read More...
Eyang Siapkan Anggaran Ubah Wajah Ibu Kota Boltim
topikbmr.co,BOLTIM- Bupati Boltim Sehan Salim Landjar SH mengaku akan berupaya semaksimal mungkin mengubah wajah Ibu Kota Kabupaten Boltim yakni Tutuyan, sebelum masajabatannya berakhir yang tersisa kurang lebih dua tahun.
Menurut Sehan, Sebelum masa jabatanya berakhir pihaknya akan berupaya mengubah Ibu Kota Boltim. Kata dia, Anggaran hingga…
Read More...
Resmikan Kantor Kecamatan Motongkad, Bupati Sorot Penempatan Lokasi Kurang Kreatif
topikbmr.co,BOLTIM - Bupati Boltim Sehan Salim Landjar, meresmikan Kantor Kecamatan Motongkad, Kabupaten Boltim, Rabu (20/02/2019).
Peresmian yang dilaksanakan secara sederhana itu, turut dihadiri Wakil Bupati Boltim Rusdi Gumalangit, Ketua TP-PKK Boltim Nursiwin Landjar Dunggio, Ketua DPRD Boltim Marsaoleh Mamonto, Camat, seluruh Kepala Desa…
Read More...
Wakil Walikota Launching SSK dan Lantik Pengurus PIK Remaja SMP dan SMA Katolik Theodorus
TopikBMR.com
KOTAMOBAGU—Wakil Walikota Kotamobagu, Nayodo Koerniawan, Rabu (20/2), melaksanakan Launching Sekolah Siaga Kependudukan (SSK), dan melantik pengurus Pusat Informasi dan Konseling (PIK) Remaja, pada Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Menengah Atas (SMA) Katolik Theodorus Kotamobagu.
Wakil Walikota Kotamobagu dalam…
Read More...